Setelah Versys-X 300, Kawasaki "Mengebrak" dengan meluncurkan Versys 650 dan 1000 Terbaru| Luar Biasa..!!!

Cadernos-Kawasaki tampaknya tidak tahan untuk kembali memperkenalkan produk terbaru. Setelah di EICMA 2016 Versys-X 300 diperkenalkan, kini Kawasaki langsung meluncurkan 2 model Versys terbarunya, yaitu Kawasaki Versys 650 dan Versys 1000LT.

Sementara itu, Kawasaki Versys 1000LT menghadirkan satu set saddlebags yang masing-masing berkapasitas 28 liter, yang memiliki kunci. Selain itu Versys 1000LT ini juga mendapatkan indikator posisi gigi, whindshield yang bisa diatur dan hand guard.

Kawasaki 650

Sedangkan untuk bagian mesin, Versys 650 masih menggunakan mesin yang sama yaitu mesin dua silinder segaris 649 cc berpendingin cairan dengan tenaga 69 PS pada 8.500 rpm, dan torsi 64 Nm pada putaran 7.000 rpm.
Kawasaki Versys 650 dipatok dengan harga $ 8.099 (Rp 109 jutaan), sedangkan Versys 1000LT $ 12,999 (Rp 175 jutaan).

Kawasaki 100LT

Pada bagian mesin, Kawasaki Versys 1000LT dibekali mesin 1.043 cc empat silinder segaris bertenaga hingga 120 PS pada 9000 rpm, dan torsi 102 Nm pada putaran 7.500 rpm.

Selain itu, beberapa varian warna juga dihadirkan. Versys 650 memiliki pilihan warna Metallic Flat Raw Titanium, dan Metallic Flat Spark Black dengan Metallic Carbon Grey. Sedangkan Versys 1000LT memiliki pilihan warna new Metallic Spark Black dengan red decals.


Sumber
SEWAKAN SPACE IKLAN

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »

SIlahkan berkomentar dengan baik dan sopan, Kami mohon agar tidak meninggalkan link hidup (spamming) di blog ini. Terimakasih